Video: Messi Ditarik, Ditampar, dan Ditendang Victor Sanchez
Heri | 6 Februari 2018 05:23
Bola.net - - Pertandingan antara melawan berlangsung cukup panas. Ada banyak insiden yang mewarnai pertandingan La Liga yang berlangsung di Cornella-El prat itu.
Laga diguyur hujan lebar dan air menggenang di seluruh lapangan. Kedua tim sampai tak bisa mengalirkan bola dengan umpan-umpan bawah. Bola pun lebih banyak digerakkan lewat atas, baik melalui umpan lambung atau sundulan.
Selain itu, para pemain Espanyol juga kerap melakukan pelanggaran keras terhadap para penggawa Barca. Salah satunya adalah Victor Sanchez yang kerap mengganggu Lionel Messi saat berusaha menguasai bola. Sanchez sempat menampar Messi, menarik jerseynya, dan juga menendangnya begitu saja tanpa alasan. Berikut videonya:
Menariknya, Sanchez tak mendapatkan peringatan dari wasit atas semua tindakannya terhadap Messi itu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Umtiti Jadi Korban Aksi Rasisme di Laga Lawan Espanyol
Liga Spanyol 5 Februari 2018, 23:30 -
Gawat Barca! Pique Cedera Lutut dan Bisa Absen Lawan Chelsea
Liga Spanyol 5 Februari 2018, 21:08 -
Valverde Akui Barca Tampil Tak Normal Saat Lawan Espanyol
Liga Spanyol 5 Februari 2018, 20:35 -
Arthur Baru Akan Dilepas Ke Barca Pada 2019
Liga Spanyol 5 Februari 2018, 18:32 -
Bos Espanyol: Pique Tak Bisa Bungkam Fans Kami!
Liga Spanyol 5 Februari 2018, 18:08
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39