Video: Mandul di La Liga, Ronaldo 'Mengamuk' di Sesi Latihan
Heri | 10 November 2017 11:08
Bola.net - - Cristiano Ronaldo mengalami masa-masa sulit di Real Madrid saat ini. Tidak ada masalah dengan pelatih atau rekan setim, Ronaldo hanya sedang mengalami kering gol, utamanya di ajang La Liga.
Sampai memasuki jornada 11, Ronaldo baru mencetak satu gol di La Liga. Catatan itu tentu sangat buruk, meski Ronaldo baru bermain dalam tujuh pertandingan. Dalam setiap laga, Ronaldo juga nampak menjadi semakin frustrasi dengan kesulitannya mencetak gol.
Sulitnya mencetak gol di pertandingan La Liga sepertinya membuat Ronaldo semakin giat berlatih. Setiap kali mengalami kesulitan di lapangan, jawaban Ronaldo memang selalu dengan menambah porsi latihannya.
Dalam sebuah sesi latihan, Ronaldo 'mengamuk'. Ia mencetak dua gol berurutan. Yang pertama dengan dadanya, yang kedua dengan tembakan yang sangat keras. Berikut videonya:
Macetnya keran gol Ronaldo juga berpengaruh terhadap kinerja Madrid di La Liga. Mereka kini sudah tercecer di peringkat tiga klasemen sementara La Liga, terpaut delapan poin dari Barcelona yang berada di puncak.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Sedang Mandul, Ramos Tak Peduli
Liga Spanyol 9 November 2017, 19:58 -
Ramos Akui Berbeda Pandangan Dengan Ronaldo
Liga Spanyol 9 November 2017, 19:34 -
Hazard Buka Pintu Gabung Madrid
Liga Inggris 9 November 2017, 17:01 -
Simpati Luis Suarez untuk Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 9 November 2017, 16:00 -
Perkembangan Odegaard Bikin Madrid Puas
Liga Spanyol 9 November 2017, 15:50
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39