Video Highlights Kemenangan Fabio Quartararo di MotoGP Doha 2021

Anindhya Danartikanya | 5 April 2021 13:44
Video Highlights Kemenangan Fabio Quartararo di MotoGP Doha 2021
Jorge Martin, Fabio Quartararo, dan Johann Zarco (c) Yamaha

Bola.net - Usai terpuruk pada musim 2020 meski meraih tiga kemenangan, Fabio Quartararo sukses kembali menggebrak dengan memenangi MotoGP Doha di Sirkuit Losail, Qatar, pada Minggu (4/4/2021).

Balapan ini pun berjalan sangat seru, terjadi banyak aksi saling salip menegangkan. Dan yang paling mencengangkan adalah, posisi 15 besar hanya dipisahkan margin 8,928 detik, yang merupakan rekor terketat dalam sejarah MotoGP.

Advertisement

Berikut video highlights kemenangan Fabio Quartararo di MotoGP Doha 2021.