Video: Di Balik Layar Proses Transfer Pemain La Liga
Gia Yuda Pradana | 3 September 2019 14:19
Bola.net - Pernahkah Anda membayangkan apa yang terjadi di balik proses transfer pemain? Misalnya saja, ketika Real Madrid mendatangkan Eden Hazard dari Chelsea musim panas ini.
Apa yang sebenarnya dilakukan oleh direktur-direktur Real Madrid agar dapat mendatangkan dan mendaftarkan para pemain ke La Liga?
Proses pertama dan yang paling penting adalah digitalisasi. Sejak musim panas tahun 2016 silam, klub-klub Spanyol menggunakan software bernama LaLiga Manager untuk mengatur seluruh perpindahan pemain. Lebih dari 2.000 transfer pemain telah menggunakan software ini, yang membuat proses jual-beli pemain semakin mudah, semakin ringkas, dan semakin aman.
Simak videonya yang dikemas dalam motion grafis berikut ini.
Disadur dari: Bola.com/Penulis Yusuf Satria
Published: 3 September 2019.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Resmi Pinjamkan Rafinha ke Celta Vigo
Liga Spanyol 2 September 2019, 23:53 -
Real Madrid dan PSG Resmi Tukar Navas - Areola
Liga Spanyol 2 September 2019, 23:25 -
Gerard Pique: Osasuna Seharusnya Tidak Dapat Penalti
Liga Spanyol 2 September 2019, 19:20 -
Barcelona Gagal Menang Lagi, Gerard Pique Woles
Liga Spanyol 2 September 2019, 19:00 -
Deadline Day, Barcelona Coba Datangkan Bek Juventus Ini
Liga Spanyol 2 September 2019, 16:00
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39