Video: Carolyn Radford dan Mansfield Jelang Kunjungan Liverpool
Editor Bolanet | 7 Januari 2013 15:50
Carolyn dikenal sebagai CEO klub The Stags, di mana pada 2011 ia pernah dinobatkan sebagai CEO termuda di dunia sepakbola Inggris pada usia 29 tahun. Namun wajahnya kian tenar, saat timnya bertemu tim Premier League di ajang FA Cup.
Bersama sang suami yang juga pemilik klub, John Radford, Carolyn tampak hadir menyaksikan laga tadi malam. Tak hanya menonton timnya berlaga, Carolyn juga tampak sangat antusias memberi dukungan dan tak jarang terlihat berteriak layaknya seorang pelatih.
Laga tersebut rupanya memang begitu dinanti oleh Mansfield, yang merupakan tim amatir di Inggris. Maka tak heran jika tiket pertandingan sudah terjual habis menjelang laga. Belum lagi persiapan yang dilakukan tim asal Nottinghamshire tersebut.
Dan berikut adalah video liputan keluarga Radford, yang dirilis oleh BBC Football Focus sebelum laga Piala FA digelar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tom Ince Kian Dekat ke Liverpool
Liga Inggris 5 Januari 2013, 21:30 -
Preview: Mansfield vs Liverpool, Fokus Improvisasi!
Liga Inggris 5 Januari 2013, 19:15 -
Data dan Fakta Piala FA: Mansfield Town vs Liverpool
Liga Inggris 5 Januari 2013, 18:30 -
Rodgers Bakal Istirahatkan Suarez
Liga Inggris 5 Januari 2013, 05:12 -
Liverpool Tanpa Enrique Enam Pekan
Liga Inggris 5 Januari 2013, 03:23
LATEST UPDATE
-
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47 -
Bertahan di Barcelona, Negosiasi Kontrak Frenkie de Jong Dimulai
Liga Spanyol 26 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming WorldSBK 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Favoritmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10