Video: Ambil Tendangan Sudut, Pemain Ini Rontokkan Tiang Corner

Editor Bolanet | 18 Agustus 2014 17:26
Video: Ambil Tendangan Sudut, Pemain Ini Rontokkan Tiang Corner
Serge Gakpe (c) AFP
- Sebuah insiden menarik terjadi dalam laga lanjutan Ligue 1 antara Metz kontra Nantes (17/08). Salah seorang gelandang Nantes, Serge Gakpe melakukan tendangan sudut yang sangat buruk.

Terburu-buru untuk mengambil tendangan sudut pendek, pemain asal Togo ini tak melihat lokasi bola terlebih dahulu. Alih-alih mengenai bola, ayunan kakinya menghantam tiang tendangan sudut dengan telak, membuat tiang tersebut tercabut dari tempatnya!

Simak aksi tendangan sudut konyol tersebut dalam video berikut.

[initial]

 (vn/mri)