Video: 'All Out' Demi La Decima

Editor Bolanet | 24 Mei 2014 17:32
Video: 'All Out' Demi La Decima
(c) AFP
- Real Madrid siap tampil all out alias habis-habisan dalam final Liga Champions 2014 melawan sang rival sekota Atletico Madrid di Lisbon Minggu (25/5) dini hari nanti.

Semua itu demi meraih kemenangan dan mewujudkan mimpi yang sudah lama dipendam, yaitu La Decima, gelar kesepuluh di kompetisi elit ini. Hal tersebut bisa dilihat dari video yang dirilis oleh channel YouTube resmi Los Blancos.




Sanggupkah Iker Casillas dan kawan-kawan mewujudkan impian mereka? Kita lihat saja di Estadio da Luz dini hari nanti. [initial]

 (rm/gia)