Video: Aksi Valentino Rossi Ikut Balap Mobil Gulf 12 Hours
Anindhya Danartikanya | 3 Maret 2020 12:32
Bola.net - Pebalap Monster Energy Yamaha MotoGP, Valentino Rossi, baru-baru ini merilis video aksinya bersama Luca Marini dan Alessio 'Uccio' Salucci dalam ajang balap ketahanan Gulf 12 Hours 2019 di Sirkuit Yas Marina, Abu Dhabi pada Minggu (1/3/2020).
Dalam ajang balap yang digelar pada 14 Desember 2019 tersebut, Rossi, Marini, dan Salucci membela tim Monster VR46 Kessel, serta mengendarai Ferrari 488 GT3. Mereka pun berhasil menjadi juara dalam kategori yang ia ikuti, yakni 'GT3 Pro-Am'.
Berikut video aksi Rossi, Marini, dan Salucci dalam ajang Gulf 12 Hours 2019 yang diunggah The Doctor lewat Instagram.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dovizioso Yakin Rossi Bakal Tetap Balapan di MotoGP 2021
Otomotif 2 Maret 2020, 14:30 -
Lorenzo: Rossi Sosok Cerdas, Quartararo Bisa Juarai MotoGP
Otomotif 2 Maret 2020, 13:50 -
Video: Valentino Rossi Pamerkan 'Museum Rahasia' VR46, Penuh Memorabilia
Open Play 28 Februari 2020, 09:55 -
Tiga Rider Tertua MotoGP Kompak di Ambang Masa Pensiun
Otomotif 27 Februari 2020, 15:40
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39