Video: Aksi Andik Bersama Tim Reserve DC United

Editor Bolanet | 12 September 2012 12:45
Video: Aksi Andik Bersama Tim Reserve DC United
Andik tampil cukup apik (c) dcunited.com
- Andik Vermansyah tampil cukup lumayan bersama tim reserve DC United. Aksi-aksi solo run dan juga mengecoh beberapa pemain kerap ditampilkannya. Tekel-tekel keras pun sempat mampir ke kaki Andik.

Di laga uji coba menghadapi Montreal Impact ini, DC United tunduk dengan skor 0-2. Andik bermain selama 45 menit. Semoga saja penampilan Andik ini mampu menarik perhatian tim pelatih DC United, karena akan sangat membanggakan bila talenta muda kita bermain di MLS.

 (dcu/end)