Video: Aksi-aksi Penyelamatan Donnarumma 2016/17

Gia Yuda Pradana | 15 November 2016 12:55
Video: Aksi-aksi Penyelamatan Donnarumma 2016/17
Gianluigi Donnarumma (c) AFP

Bola.net - - Gianluigi Donnarumma adalah salah satu pemain yang paling bersinar di Serie A 2016/17. Kiper 17 tahun AC Milan itu kerap mengundang decak kagum dengan aksi-aksi penyelamatannya.

Video berikut adalah kompilasi beberapa penyelamatan mengagumkan yang sudah ditunjukkan Donnarumma musim ini.

Video credit: YouTube / colosimo99.