Tonton Highlights Aksi Comeback Persib untuk Jungkalkan Persebaya 2-1
Gia Yuda Pradana | 10 Desember 2022 17:41
Bola.net -
Persebaya unggul lewat tembakan keras jarak dekat Leo Lelis dari assist Silvio Junior di menit 44. Persib bisa menyamakan kedudukan melalui sepakan keras Ciro Alves dari dalam kotak penalti di menit 64. Upaya-upaya Persib untuk comeback akhirnya membuahkan hasil di menit 75 ketika David Da Silva membawa mereka berbalik memimpin 2-1. Persebaya tak mampu membalasnya.
Persib saat ini telah mengumpulkan 22 poin dari 12 pertandingan (M7 S1 K4). Di lain pihak, Persebaya baru meraih 16 poin dari 13 laga (M5 S1 K7).
Starting XI Persib vs Persebaya
Persib Bandung (3-4-2-1): T Paku Alam; V Igbonefo, N Kuipers, A Jufriyanto; Zalnando, D Kusnandar, D Sato, F Butuan; Ciro, F Hariyadi; David da Silva.
Pelatih: Luis Milla.
Persebaya Surabaya (4-4-2): E Ari; A Ballah, R Lauhim, Leo Lelis, K Ari; B Aldama, Higor Vidal, A Slamat, M Hidayat; Silvio Junior, S Yamamoto.
Pelatih: Aji Santoso.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Hasil BRI Liga 1 2022/2023 Persib Bandung vs Persebaya Surabaya: Skor 2-1
- Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2022/2023
- Hasil BRI Liga 1 2022/23 PSIS Semarang vs Borneo FC: Skor 2-4
- Saksikan Lagi, Alotnya Duel RANS Nusantara Lawan Persikabo 1973
- Hasil BRI Liga 1 2022/2023 RANS Nusantara vs Persikabo 1973: Skor 1-1
- Kim Kurniawan Ogah Ratapi Kekalahan PSS Sleman dari Madura United
- Kekalahan dari Madura United Jadi Alarm Bagi PSS Sleman
- Seru! Tonton Lagi Tiga Gol Bali United yang Benamkan Bhayangkara FC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saksikan Lagi, Alotnya Duel RANS Nusantara Lawan Persikabo 1973
Open Play 9 Desember 2022, 17:58 -
Seru! Tonton Lagi Tiga Gol Bali United yang Benamkan Bhayangkara FC
Open Play 8 Desember 2022, 21:14 -
Yuk, Tonton Lagi Aksi David da Silva Bawa Persib Acak-acak Pertahanan Persik
Open Play 7 Desember 2022, 21:32
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39