Toko Resmi Everton Salah Eja Nama Deulofeu
Editor Bolanet | 24 Juli 2013 01:55
- Muka merah sepertinya menghiasi kubu Merseyside biru akibat sebuah kesalahan fatal terkait pemain bintang mereka yang anyar, Gerard Deulofeu.
Dilansir The Mirror, seperti tampak di jersey yang dipajang toko resmi klub , nama pemain Spanyol U-20 pinjaman dari tersebut ternyata salah eja (atau salah cetak). Bukannya 'Deulofeu', yang ada justru 'Deufoleu'.
Huruf-hurufnya memang benar, dan jumlahnya pun sesuai, tetapi susunannya bermasalah.
Dia pasti berharap ejaan namanya sudah dibetulkan sebelum musim kompetisi dimulai dengan laga melawan Norwich pada 17 Agustus mendatang.
Bagaimana kalau diganti 'Gerard' saja? (mir/101/gia)
Dilansir The Mirror, seperti tampak di jersey yang dipajang toko resmi klub , nama pemain Spanyol U-20 pinjaman dari tersebut ternyata salah eja (atau salah cetak). Bukannya 'Deulofeu', yang ada justru 'Deufoleu'.
Huruf-hurufnya memang benar, dan jumlahnya pun sesuai, tetapi susunannya bermasalah.
Dia pasti berharap ejaan namanya sudah dibetulkan sebelum musim kompetisi dimulai dengan laga melawan Norwich pada 17 Agustus mendatang.
Bagaimana kalau diganti 'Gerard' saja? (mir/101/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez Yakin Neymar Akan Langsung Nyetel Dengan Messi
Liga Spanyol 23 Juli 2013, 18:40 -
Puyol: Absennya Tito Tambah Motivasi Barca
Liga Spanyol 23 Juli 2013, 18:18 -
'Filosofi Martino Lebih Dari Sekedar Tiki-Taka'
Liga Spanyol 23 Juli 2013, 18:01 -
8 Fakta Menarik Gerardo 'Tata' Martino, Pelatih Baru Barcelona
Editorial 23 Juli 2013, 17:20 -
Moyes: United Sabar Menunggu Fabregas
Liga Inggris 23 Juli 2013, 17:17
LATEST UPDATE
-
Manchester United Resmi Ubah Nama Patrick Dorgu di Daftar Pemain Mereka
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain, Klik di Sini!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44