Termasuk Kai Havertz, Ini 3 Gol Penalti di Pekan 28 Premier League 2022/2023
Aga Deta | 23 Maret 2023 14:25
Bola.net -
Gol tersebut diciptakan Havertz saat Chelsea berhadapan dengan Everton pada Minggu (19/3/23) dini hari WIB. Saat itu The Blues ditahan imbang oleh The Toffees dengan skor 2-2.
Joao Felix mencetak gol pertama Chelsea pada menit ke-52. Namun sayang, keunggulan Chelsea tidak bertahan lama setelah Everton menyamakan kedudukan lewat gol Abdoulaye Doucoure.
Chelsea mampu kembali unggul lewat penalti Kai Havertz menit ke-69. Namun Everton mampu menyamakan kedudukan di menit-menit akhir lewat Elis Sims.
Siapa saja 3 pencetak gol penalti di Premier League 2022/2023 pada pekan ke-28 kemarin? Simak selengkapnya di Vidio.
Hasil Laga Pekan ke-28 Premier League 2022/23
Sabtu, 18 Maret 2023
03:00 WIB Nottingham Forest 1-2 Newcastle United
22:00 WIB Aston Villa 3-0 Bournemouth
22:00 WIB Brentford 1-1 Leicester City
22:00 WIB Southampton 3-3 Tottenham Hotspur
22:00 WIB Wolves 2-4 Leeds United
22:00 WIB Liverpool vs Fulham (Ditunda)
Minggu, 19 Maret 2023
00:30 WIB Chelsea 2-2 Everton
21:00 WIB Arsenal vs Crystal Palace
21.00 WIB Brighton vs Manchester United (Ditunda)
23.30 WIB Manchester City vs West Ham (Ditunda)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Pastikan Liverpool Tidak Permanenkan Arthur Melo
Liga Inggris 22 Maret 2023, 16:40 -
Mau Axel Disasi, Manchester United Harus Bayar Segini
Liga Inggris 22 Maret 2023, 15:19
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39