Terkena Tekel Maut, Pemain 25 Tahun Ini Terpaksa Pensiun
Editor Bolanet | 8 Maret 2015 22:24
Sebenarnya insiden patah kaki tersebut terjadi saat Rafi membela klubnya, Bnei Yehuda, melawan klub Maccabi Haifa, Maret tahun 2014 lalu. Entah apa yang merasuki pikiran Ruben, ia melancarkan tekel dengan dua kaki sekaligus ke arah Rafi.
Dan kini, nyaris satu tahun setelah insiden tersebut, Rafi terpaksa mengambil keputusan yang sangat berat, yakni pensiun. Kabar tersebut dilontarkan oleh seorang jurnalis olahraga yang bertugas di Timur Tengah, Raphael Gellar.
Rafi Dahan, yang mengalami cedera di dalam video klip ini, hari ini telah mengumumkan keputusannya untuk pensiun. Sangat sedih.
Berikut cuplikan video tekel brutal tersebut:
Ruben, yang berasal dari Spanyol dan pernah membela saat masih junior, langsung meminta maaf pada Rafi. Namun permintaan maaf itu tak digubris gelandang asal Israel tersebut.
Tekel itu merupakan sebuah kejahatan. Ia ingin mengakhiri karir saya. Saya tak akan memaafkan dirinya atas apa yang telah ia lakukan, ketus Rafi. [initial]
Klik Juga:
- Video: Lari Separuh Lapangan, Salah Jebol Gawang Juve
- Dani Alves Menjelma Spiderman
- Lolos Final, Alves Neymar Joget Bareng di Instagram
- Akhir Pekan Ini, Suarez Kenakan Sepatu 'Bertaring' Adidas
- Saling Meludah, Evans dan Cisse Terancam Hukuman FA
- Kiper ini Jotos Lawannya Sampai KO
- Galeri: Cantiknya Zhao Lina, Shot Stopper Timnas Tiongkok
- Gol Coutinho Diunggah ke Situs Porno
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valverde: Selalu Ada Drama Tiap Madrid & Barca Kehilangan Poin
Liga Spanyol 7 Maret 2015, 18:10 -
Gasak Neymar, Pemain Ini Absen Dua Laga
Liga Spanyol 7 Maret 2015, 16:20 -
Baptistao: Neymar Pantas Jalani Musim Hebat di Barca
Liga Spanyol 7 Maret 2015, 16:00 -
Wow! Aktris Ini Hiasi Belahan Dada dengan Tato Messi
Bolatainment 7 Maret 2015, 15:40 -
Pedro Rodriguez Masuk Radar Inter Milan
Liga Spanyol 7 Maret 2015, 15:20
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40