Terhalang Suporter, Messi Kesulitan Lihat Gol Suarez
Editor Bolanet | 27 Oktober 2015 12:07
Dikabarkan bahwa seorang penonton yang tengah berdiri membuat sang bintang melewati gol Luis Suarez melawan Eibar pekan lalu.
Messi sendiri terpaksa hanya jadi penonton pekan lalu, karena ia belum pulih dari cedera lutut yang menimpanya. Dan lewat video di bawah ini, kita bisa melihat La Pulga bahkan sampai harus berusaha keras untuk bisa melihat secara langsung aksi Suarez.
Untungnya, Barcelona menang 3-1 di laga melawan Eibar dan Messi pun bisa pulang dengan perasaan gembira.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setuju dengan Suarez, Enrique Ingin Benahi Pertahanan Barca
Liga Spanyol 26 Oktober 2015, 23:25 -
Gundogan Kini Buka Kans ke Liverpool atau Barcelona
Liga Inggris 26 Oktober 2015, 13:00 -
Enrique Tanggapi Gosip Messi ke Premier League
Liga Spanyol 26 Oktober 2015, 12:50 -
Suarez: Kami Semua Berusaha Atasi Absennya Messi
Liga Spanyol 26 Oktober 2015, 11:37 -
Presiden Barca: Suarez Layak Bukukan Hat-trick
Liga Spanyol 26 Oktober 2015, 11:31
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39