Tantangan Unik, Kiper Levante vs Petenis

Editor Bolanet | 6 Mei 2014 08:20
Tantangan Unik, Kiper Levante vs Petenis
Keylor Nanvas dan Andujar. (c) YouTube.
- Penjaga gawang , Keylor Navas, belum lama ini menjalani sebuah tantangan unik dari klubnya. Ia diminta mencoba menepis bola tenis hasil servis dari Pablo Andujar, seorang petenis profesional.

Meski terdengar sulit, nyatanya kiper yang dikabarkan diincar oleh Barcelona dan AC Milan itu sempat melakukan beberapa penyelamatan luar biasa terhadap bola yang dikirim dari luar penalti.

Bolaneters bisa menyaksikan sendiri aksi luar biasa Navas dalam video di bawah ini:



Bagaimana menurut kalian? Jangan lupa berikan komentar di kolom yang sudah tersedia. [initial]

 (yt/rer)