Siapa yang Pantas Gantikan Paul Pogba di Man United? Berikut Videonya
Editor Bolanet | 26 Januari 2022 09:37
Bola.net -
Kontrak Paul Pogba bersama Setan Merah akan berakhir habis per tanggal 30 Juni mendatang. Sejauh ini, pemain berkebangsaan Prancis tersebut belum menandatangani kesepakatan baru.
Negosiasi kontrak baru Pogba dikabarkan menemui jalan buntu. Jika tidak dijual di Januari ini, Pogba bisa meninggalkan Old Trafford dengan cuma-cuma pada akhir musim.
Untuk mengantisipasi kepergian Pogba, Man United perlu mendatangkan gelandang baru. Salah satu nama yang dinilai cocok untuk menggantikan gelandang asal Prancis tersebut ialah Jude Bellingham.
Jude Bellingham bergabung dengan Borussia Dortmund dari Birmingham City pada tahun 2020. Di klub Jerman, gelandang asal Inggris tersebut mendapatkan kontrak jangka panjang sampai 2025.
Bellingham punya peran penting di lini tengah Dortmund. Pemain asli binaan akademi Birmingham City tersebut menjadi motor serangan Dortmund sekaligus penyeimbang lini tengah.
Sejauh ini, Bellingham sudah membuat 73 penampilan di semua kompetisi untuk Dortmund. Gelandang berusia 18 tahun tersebut sukses mencetak delapan gol dan 14 assist dari penampilannya tersebut.
Namun, selain Jude Bellingham masih ada beberapa nama lain yang diisukan bakal merapat ke Manchester United. Berikut empat pemain yang cocok menggantikan Paul Pogba di Manchester United.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wow, Manchester United Bakal Lepas Alex Telles?
Liga Inggris 25 Januari 2022, 22:14 -
AC Milan Gelar Negosiasi dengan MU untuk Transfer Eric Bailly
Liga Inggris 25 Januari 2022, 22:02 -
Cabut dari Manchester United, Donny van de Beek Gabung Klub Inggris Ini?
Liga Inggris 25 Januari 2022, 21:49 -
Newcastle Tempel Ketat MU untuk Transfer Jesse Lingard
Liga Inggris 25 Januari 2022, 21:14 -
Belum Tembus Tim Utama MU, Facundo Pellistri Diminta Tidak Patah Arang
Liga Inggris 25 Januari 2022, 20:08
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10