Setelah Tujuh Tahun, Akhirnya Negara Ini Kembali Menang
Editor Bolanet | 14 Maret 2015 15:15
Sebagai negara kecil dan tak memiliki tradisi sepakbola yang kuat, wajar jika Bhutan kini menghuni peringkat paling buncit di daftar peringkat FIFA. Namun hal tersebut tak menghalangi impian mereka untuk memainkan sepakbola apik dan tentu saja, meraih kemenangan.
Tekad itu mereka buktikan kala sukses mengalahkan tuan rumah Sri Lanka dengan skor 1-0 lewat gol semata wayang Tshering Dorji dalam ajang Kualifikasi Piala Dunia 2016, Kamis (12/3) kemarin.
Berikut cuplikan laga Sri Lanka kontra Bhutan selengkapnya.
Rupanya, kemenangan tersebut merupakan yang pertama bagi Bhutan sejak tujuh tahun silam! Ya, pada 2008 lalu mereka meraih kemenangan 3-1 melawan Afghanistan.
Selamat, Bhutan! [initial]
Jangan Lewatkan!
- Video: Kecepatan Luar Biasa Cristiano Ronaldo
- Lagi, Gol Spektakuler Lahir dari Wanita Nominator Puskas Award
- Video: Maxwell Ternyata Cetak Golazo Gila Lawan Chelsea
- Video: Sikutan David Luiz ke Wajah Costa Luput Dari Pengamatan Wasit
- Video: Jungkirkan Marquinhos, Costa Lolos Dari Kartu Merah
- Kiper Brasil Cetak Golazo Ajaib Dari Jarak 100 Meter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lagi, Gol Spektakuler Lahir dari Wanita Nominator Puskas Award
Open Play 13 Maret 2015, 15:11 -
Video: Maxwell Ternyata Cetak Golazo Gila Lawan Chelsea
Open Play 13 Maret 2015, 09:59 -
Video: Sikutan David Luiz ke Wajah Costa Luput Dari Pengamatan Wasit
Open Play 12 Maret 2015, 08:20 -
Video: Jungkirkan Marquinhos, Costa Lolos Dari Kartu Merah
Open Play 12 Maret 2015, 08:05 -
Kiper Brasil Cetak Golazo Ajaib Dari Jarak 100 Meter
Open Play 10 Maret 2015, 11:10
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39