Sempatkan Berhenti, Pepe Sambut Bayi Madridista

Editor Bolanet | 26 September 2014 09:58
Sempatkan Berhenti, Pepe Sambut Bayi Madridista
Pepe. (c) YouTube.
- menjadi satu-satunya pemain Real Madrid yang berhenti dan menyanggupi permintaan tanda tangan dan foto bersama dari fans, saat ia datang ke sesi latihan Los Blancos belum lama ini.

Menurut laporan yang diturunkan oleh AS, bek asal Portugal itu bahkan sempat bercanda dengan bayi dari salah seorang Madridista yang sudah menantinya di depan pintu gerbang markas latihan Madrid di Valdebebas.

Bolaneters yang penasaran bisa melihat kejadian tersebut dalam video yang ada di bawah ini:



Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia Bolaneters. [initial]

 (yt/rer)