Ronaldo dan Superstar Sepakbola Ramaikan Pernikahan 'Super Agen'
Editor Bolanet | 4 Agustus 2015 08:44
Di antara 300 tamu undangan yang hadir, terdapat beberapa nama besar dalam dunia sepakbola, yang bernaung di bawah agensi Mendes - Gestifute, seperti Cristiano Ronaldo, Fabio Coentrao, Pepe, dan Jose Bosingwa.
Tak ketinggalan, ada juga nama beken lain yang tidak berada di bawah naungan Mendes lagi, namun pernah berhubungan dengan sang agen, seperti Deco, Maniche, Florentino Perez, Roman Abramovich, dan mantan manajer Manchester United, Sir Alex Ferguson.
Agen berusia 49 tahun tersebut melangsungkan pesta pernikahannya di Sao Joao Baptista. Ia sebelumnya sudah menikah dengan sang kekasih, Sandra Barbosa, di catatan sipil pada tahun 2005 dan dikaruniai tiga orang anak.
Seperti apa gaya para tamu VIP di pernikahan Jorge Mendes? Berikut kita bisa saksikan foto-fotonya satu-persatu. [initial]
Baca Juga:
Jorge Mendes
Cristiano Ronaldo
Florentino Perez
Deco
Jorge Mendes dan Cristiano Ronaldo
Pepe
Sir Alex Ferguson
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Memilih Madrid Adalah Keputusan Penting'
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 22:51 -
Benitez Tegaskan Tak Ada Niat Gaet De Gea
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 22:25 -
Benitez: Benzema Tidak Akan Kemana-mana
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 22:19 -
Ronaldo dan Benzema Dicoret Dari Skuat Madrid
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 21:45 -
Liverpool Masih Terus Kejar Illarramendi
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 18:16
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39