Poster Keren Para Penggawa Timnas Brasil Ala Nike

Editor Bolanet | 6 Desember 2013 00:06
Poster Keren Para Penggawa Timnas Brasil Ala Nike
Pose ekspresif penggawa Brasil. (c) Nike
- Beberapa waktu lalu Nike telah merilis jersey timnas untuk Piala Dunia 2014. Nampaknya Nike belum puas hanya dengan memamerkan desain jersey terbaru mereka untuk tim Samba.

Nike kemudian merilis dua kampanye untuk mempromosikan jersey tersebut. Kebetulan, Brasil memang akan menjadi tuan rumah Piala Dunia tahun depan dan digadang-gadang menjadi salah satu kandidat terkuat untuk menjadi juara.

Kampanye pertama Nike adalah dengan melakukan sesi foto dengan para penggawa timnas Brasil yang mereka sponsori. , David Luiz, Thiago Silva, dan bergaya dengan arahan fotografer ternama; Platon Antoniou.

Kampanye kedua adalah dengan merilis video 'Dare To Be Brazilians'. Video kampanye itu sudah keluar dan Nike kemudian juga merilis berbagai posternya.

Berikut adalah foto ekspresif dan poster kampanye Nike untuk timnas Brasil. (Nike/hsw)
4 dari 12 halaman

Neymar Bermain Sepakbola di Pantai

Neymar Bermain Sepakbola di Pantai

5 dari 12 halaman

Ekspresi David Luiz

Ekspresi David Luiz

6 dari 12 halaman

David Luiz Ala Kartun

David Luiz Ala Kartun

7 dari 12 halaman

Gaya Thiago Silva

Gaya Thiago Silva

8 dari 12 halaman

Thiago Silva Jadi Mafia

Thiago Silva Jadi Mafia

9 dari 12 halaman

Pose Andalan Paulinho

Pose Andalan Paulinho

10 dari 12 halaman

Paulinho Beraksi

Paulinho Beraksi

11 dari 12 halaman

Bernard Malu-malu

Bernard Malu-malu

12 dari 12 halaman

Bernard Melawan Para Raksasa

Bernard Melawan Para Raksasa