Perayaan Juara Real Madrid, Ronaldo dan Ramos Berciuman
Editor Bolanet | 31 Mei 2016 02:21
Para pemain Los Blancos dipanggil satu persatu ke tengah lapangan yang diisi dengan panggung megah. Ada beberapa momen menarik dalam perayaan kali ini.
Selain momen kapten Sergio Ramos menyembah trofi si kuping besar, ada juga saat ketika Ramos dan Cristiano Ronaldo berciuman di pipi.
Berikut video selengkapnya.
Real menjadi juara usai mengalahkan Atletico Madrid lewat drama adu penalti di final. Gelar Liga Champions tahun ini menjadi yang ke-11 bagi El Real, dan yang kedua dalam tiga musim terakhir. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Arbeloa dan Madridista Kompak Ejek Pique di Bernabeu
- Madrid Undecima, Tiga Media Catalan Kompak Cuek
- Benzema Lempar Fans Barca dengan Kaus di San Siro
- Florentino Perez Ejek Fans Barcelona
- Teroris Serang Suporter Madrid (Lagi) Kala Nobar Final UCL
- Pesona Noemie Happart, Pacar Carrasco yang Hebohkan Final Liga Champions
- Video Selebrasi Juara Real Madrid di Ruang Ganti San Siro
- Real Madrid Juara, Istri Nacho Lahirkan Anak Kedua
- Kumpulan Meme Kocak Kemenangan Real Madrid di Final Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bantah Rumor Real Madrid, Dimitri Payet Setia di West Ham
Liga Inggris 30 Mei 2016, 23:00 -
Undecima Tuntas, Madrid Kini Mau Duodecima
Liga Champions 30 Mei 2016, 21:47 -
Perez: Undecima Hasil Filosofi Pantang Menyerah Madrid
Liga Champions 30 Mei 2016, 21:03 -
Ramos: Undecima Ini Untuk Kalian, Madridista!
Liga Champions 30 Mei 2016, 20:14 -
Meski Juara Liga Champions, Ramos Tetap Akui Kehebatan Atletico
Liga Champions 30 Mei 2016, 19:54
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:56 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 15:55 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:55 -
Satu Fondasi, Tiga Teka-teki: Masa Depan Bek Tengah AC Milan
Liga Italia 24 Maret 2025, 15:47
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23