Video: Pemain Seattle Sounders Melayangkan Jotosan ke Bek San Jose
Editor Bolanet | 28 Juni 2012 16:48
Merayakan kemenangan di area lawan agaknya sedikit berlebihan. Tapi hal itu tidak disadari oleh pemain Seattle Sounders, Eddie Johnson.
Mantan striker Preston North End ini juga memukul wajah bek San Jose Earthquakes, Jed Zayner, menyusul keributan yang terjadi di akhir laga US Open Cup.
Insiden tersebut berawal ketika peluit terakhir terdengar, menandakan kemenangan Seattle Sounders atas San Jose dengan skor 1-0. Namun selebrasi yang dilakukan Johnson di depan bangku dan suporter San Jose rupanya memancing emosi Zayner yang lantas mendorong bahu pemain 28 tahun tersebut. Reaksi Johnson ternyata lebih kasar -- dia melempar pukulan ke wajah Zayner. Hal ini hampir mengarah ke pertarungan yang lebih buruk antara ke dua tim.
Setelah pertandingan, Zayner berujar di depan beberapa reporter: Sebagai pemain yang menjadi bagian tim nasional dan katanya seorang yg profesional, kelakuannya melakukan selebrasi di depan bangku kami lantas memukulku itu benar-benar tak dapat dipercaya.
Kawan Zayner di San Jose, Chris Wondolowski membenarkannya: “Eddie Johnson bersorak di depan bangku kami dan meneriaki suporter San Jose. Dan Jed menyuruhnya untuk membawa uforianya ke areanya sendiri. Dia malah melayangkan pukulan mengenai mata Jed.
Hampir bisa dipastikan saat ini denda besar dan larangan bermain tengah menanti Eddie Johnson. (lep/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video:Emosi, Quaresma Menendang Rekan Saat Latihan!
Open Play 25 Juni 2012, 13:34 -
Paul Stretford: Bagaimana Agen Pemain Mengubah Peta Sepak Bola
Editorial 15 November 2010, 21:21 -
5 Kemungkinan Sebab Rooney Bertahan di Old Trafford
Editorial 25 Oktober 2010, 12:35
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39