Obati Pemain Cedera, Dokter Tim Ini Bawa 'Daging Ham' ke Lapangan!
Ari Prayoga | 2 Desember 2016 06:21
Bola.net - - Tim kasta bawah sepakbola Spanyol dikenal kerap melakukan hal aneh, terutama terkait jersey yang mereka kenakan. Beberapa tahun belakangan kerap muncul jersey aneh, mulai dari tuksedo hingga brokoli.
Baru-baru ini keanehan kembali terlihat dalam laga putaran keempat Copa del Rey antara tuan rumah kontra Atletico Madrid tengah pekan kemarin.
Keanehan tidak datang dari tim Guijuelo, melainkan dari dokter tim mereka. Ya, ketika ada pemain yang membutuhkan perawatan di tengah laga, sang dokter bernama David Nufrio ini masuk lapangan dengan membawa tas berbentuk daging ham cukup besar!
Berikut foto dan video selengkapnya.
Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters.
Jangan Lewatkan!
- Messi Tantang Ronaldo Bermain El Clasico Ping Pong, Siapa Menang?
- Dua Bintang Bayern Lomba Pakai Sweater Terbanyak
- Kiper Ini Cetak Gol Salto Fantastis nan Dramatis di Injury Time!
- Inilah Bukti Kuat Ronaldo dan Georgina Sudah Berpacaran
- Pacar Cantik Ronaldo Ternyata Seorang Penjaga Toko di Madrid
- Wenger, Bellerin dan Cazorla Beraksi di Video Kocak Sambut Natal
- Tinggal di Inggris, Mustafi Tetap Ngotot Pakai Mobil Setir Kiri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger, Bellerin dan Cazorla Beraksi di Video Kocak Sambut Natal
Open Play 30 November 2016, 03:50 -
Diganggu Bokong Suporter Lawan, Pemain Ini Gagal Penalti
Open Play 29 November 2016, 04:04 -
Pakai Jurus Hotline Bling, Griezmann Menjelma Jadi Dewa Cinta
Open Play 25 November 2016, 08:14 -
Inilah Kegagalan Mencetak Gol Paling Memalukan Sepanjang Masa
Open Play 23 November 2016, 02:20 -
Warna Baju Mirip, Pemain Ini Beri Umpan ke Petugas Keamanan!
Open Play 22 November 2016, 07:33
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39