Ngerinya Statistik Erling Haaland, Calon Mesin Gol Baru Manchester City
Anindhya Danartikanya | 10 Mei 2022 13:09
Bola.net -
Striker 21 tahun asal Norwegia ini menjadi salah satu pemain yang diperebutkan banyak klub raksasa akhir-akhir ini. Seperti yang dikabarkan, Haaland akan menandatangani kontrak dengan Man.City hingga 2027.
Sebagai seorang striker muda, Haaland sudah menunjukkan performa yang luar biasa. Striker jangkung nan lincah itu sudah tajam saat membela RB Salzburg saat umurnya masih belasan tahun. Bahkan di Liga Champions pun, ia sudah tampil mencengangkan.
Pada 2019, ia mencetak hattrick dalam laga debutnya di Liga Champions. Lalu setelah pindah ke Borussia Dortmund, ia makin tajam bahkan pernah mencetak 5 gol hanya dalam waktu 60 menit saja.
Saat ini Erling Haaland dikabarkan sudah menjalani tes medis untuk segera bergabung bersama Manchester City. Belum ada info pasti mengenai harga yang ditebus Manchester City untuk seorang Erling Haaland.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39