Motion Grafis: Skuad Ekuador di Piala Dunia 2022
Anindhya Danartikanya | 17 November 2022 12:56
Bola.net -
Peneyrang berusia 33 tahun itu masih dipercaya oleh sang pelatih untuk menjadi ujung tombak dari Ekuador. Valencia menjadi pemain yang subur menyumbang 35 gol dari 74 caps untuk Timnas Ekuador.
Striker Fenerbache itu juga diperkirakan akan menjadi kapten di ajang Piala Dunia 2022 nanti. Selain Valencia, Alfaro juga memanggil beberapa nama pemain yang saat ini berkarir di Liga Eropa.
Sebut saja Moises Caicedo yang berkarir di Liga Inggris bersama Brighton, akan menjadi motor serangan dari lini tengah Timnas Ekuador.
Selain mengandalkan Enner Valencia, sang pelatih sudah memikirkan komposisi skuatnya untuk di ajang Piala Dunia 2022 nanti dengan sangat baik. Berikut video daftar lengkap pemain Timnas Ekuador.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Grup A Piala Dunia 2022
Piala Dunia 7 November 2022, 22:31 -
Profil Grup A Piala Dunia 2022: Jadi Milik Belanda dan Senegal?
Piala Dunia 2 November 2022, 22:25 -
Base Camp Tim-tim Grup A di Piala Dunia 2022
Piala Dunia 18 Oktober 2022, 18:05
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39