Memalukan, Lagu Kebangsaan Chile 'Dirusak' Pitbull
Editor Bolanet | 7 Juni 2016 14:15
Pada laga yang digelar di Levi's Stadium, Santa Clara, California, Selasa (7/6) pagi tadi, insiden memalukan terjadi saat lagu kebangsaan Chile diputar. Seperti biasanya, lagu kedua tim memang diputar sebelum pertandingan berlangsung.
Akan tetapi saat lagu Chile diputar, sebuah insiden tak terduga terjadi. Ketika seluruh pemain dan ofisial Chile dan juga suporter mereka menyanyikan lagu kebangsaan, tiba-tiba muncul suara asing dalam lagu kebangsaan itu.
Usut punya usut, suara asing itu adalah suara dari Pitbull dalam salah satu lagunya yang bertajuk Mr. Worldwide. Pihak panitia pun langsung bereaksi cepat dengan mematikan seluruh suara di stadion.
Meski mendapatkan 'gangguan' dari Pitbull, para pemain dan suporter tetap menyelesaikan lagu kebangsaan tanpa diiringi musik dari pihak panitia.
Insiden memalukan ini menjadi yang kedua di ajang Copa America Centenario. Sebelumnya insiden salah lagu kebangsaan juga mewarnai laga antara Uruguay vs Meksiko awal pekan ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Copa America Centenario: Argentina vs Chile
Amerika Latin 6 Juni 2016, 10:48 -
Vidal: Semoga Messi Bisa Bermain
Amerika Latin 6 Juni 2016, 10:46 -
Prediksi Argentina vs Chile 7 Juli 2016
Amerika Latin 6 Juni 2016, 10:41 -
Messi Bisa Absen, Martino Andalkan Gaitan
Amerika Latin 6 Juni 2016, 08:14 -
Martino Bantah Incar Balas Dendam ke Chile
Amerika Latin 6 Juni 2016, 08:08
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39