Liverpool Dibobol Ronaldinho di Kuala Lumpur
Editor Bolanet | 24 Juli 2015 22:47
Ya, benar, Ronaldinho. Hanya saja, dia bukan Ronaldinho dari Brasil sang master jogo bonito.
Namanya adalah Patrick Wleh, dikenal juga dengan nama Patrick Ronaldinho atau Ronaldinho Jr. Nama serupa, ternyata kemampuannya juga hampir sama. Striker 25 tahun Liberia asal klub PKNS FC itu mencetak gol individual cantik ke gawang Liverpool setelah melewati penjagaan Dejan Lovren pada menit 13 dan membawa Malaysia XI unggul 1-0 untuk sementara.
Liverpool tersentak oleh gol 'ala Ronaldinho' yang disarangkan oleh Patrick Ronaldinho. Beruntung, The Reds bisa membalasnya lewat aksi hebat Jordon Ibe di menit 28. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Coutinho, Firmino Siap Berikan Yang Terbaik Bagi Liverpool
Liga Inggris 23 Juli 2015, 23:07 -
Coutinho Pengaruhi Firmino Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 23 Juli 2015, 22:47 -
Firmino Yakin Bisa Beradaptasi Dengan Baik di Inggris
Liga Inggris 23 Juli 2015, 22:09 -
Istanbul 2005 Jadi Alasan Firmino Suka Liverpool
Liga Inggris 23 Juli 2015, 21:45 -
Carragher: Firmino Bisa Menjadi Seperti Suarez Atau Aquilani
Liga Inggris 23 Juli 2015, 15:54
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39