Legenda Milan Ini Cetak Gol dan Antar Timnya Menang

Editor Bolanet | 25 Juni 2015 11:02
Legenda Milan Ini Cetak Gol dan Antar Timnya Menang
Kaka (c) ist
- Siapa yang tidak tahu ? Mantan pemain AC Milan dan Real Madrid itu kini bermain di Major League Soccer (MLS). Bersama Orlando City, sejauh ini Kaka sukses tampil baik.

Washington Post melaporkan bahwa Kaka kembali membuktikan jika dirinya belum habis. Ia mencetak gol di pertandingan Orlando City melawan Colorado Rapids dalam lanjutan kompetisi MLS.

Dengan gol tersebut, Kaka telah mengumpulkan total 8 gol di MLS sejauh ini.[initial]

Simak video highlight Orlando City vs Colorado Rapids di sini:



 (wp/yp)