Lebih Dekat dengan Jan Olde Riekerink: Ngobrolin Erik ten Hag, Saran untuk Indonesia, Hingga Gado-Gado
Anindhya Danartikanya | 23 Agustus 2023 16:18
Bola.net -
Apa saja yang dibahas Jan Olde Riekerink dalam Lebih Dekat kali ini? Salah satunya yang cukup menarik bagi pelatih asal Belanda tersebut adalah makanan bernama gado-gado. Salah satu makanan khas Indonesia dengan bumbu kacang tersebut menjadi makanan favorit Riekerink selama berada di Indonesia.
Tidak hanya itu, Riekerink juga membahas salah satu pemain didikannya yang memiliki ikatan spesial dengannya. Ia adalah Wesley Sneijder, yang dikenal pecinta sepak bola dunia pernah membela timnas Belanda dan beberapa klub top Eropa seperti Ajax, Real Madrid, Inter Milan, dan Galatasaray.
Riekerink pernah bersama Sneijder saat di Ajax dan Galatasaray. Meski terpisah secara geografis, tetapi keduanya masih saling berhubungan. Riekerink mengungkapkan bahwa dirinya juga mengenal kedua saudara Wesley Sneijder yaitu Jeffrey (kakak) dan Rodney (adik).
Tidak hanya soal gado-gado dan Sneijder, Jan Olde Riekerink juga diajak membahas kompatriotnya yang sedang menangani tim besar di Liga Inggris (Premier League), Erik ten Hag. Seperti apa perbincangan pelatih Dewa United itu dengan jurnalis Hendry Wibowo? Para pembaca bisa menyimaknya dalam tayangan Lebih Dekat di atas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM Makassar Bermain Hanya dengan Penguasaan Bola 20-an Persen
Bola Indonesia 9 Juli 2023, 11:14
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39