Kilas Balik Atletico vs Barcelona: Penghancuran Enam Gol

Editor Bolanet | 17 Mei 2015 07:53
Kilas Balik Atletico vs Barcelona: Penghancuran Enam Gol
Lionel Messi dan Ronaldinho (c) AFP
- berpotensi mengunci gelar juara La Liga 2014/15 di Vicente Calderon kandang Atletico Madrid pada jornada 37, Senin (18/5).

Dari sekian momen tak terlupakan dalam sejarah Barcelona di Calderon, salah satunya adalah kemenangan telak atas Atletico di jornada 33 musim 2006/07. Blaugrana menang telak enam gol tanpa balas.



Di laga tersebut, Lionel Messi memborong dua gol. Sementara itu, Gianluca Zambrotta, Samuel Eto'o, dan Andres Iniesta mencetak masing-masing satu untuk sang raksasa Catalan.

Musim itu, Barcelona hanya finis sebagai runner-up di bawah Real Madrid. [initial]

 (bola/gia)