Kesal Juve Dapat Penalti Kontroversial, Garcia Mainkan 'Biola'
Editor Bolanet | 6 Oktober 2014 09:02
Pelatih tim ibukota itu melakukan gerakan seolah-olah sedang bermain biola, usai ia melihat wasit memberikan penalti pada tim tuan rumah akibat handsball yang dilakukan oleh . Bagi mereka yang berasal dari Amerika Latin, gerakan tersebut melambangkan 'tindakan yang kotor' atau 'curang'.
Wajar saja Garcia kesal, lantaran tayangan ulang menunjukkan bahwa bola menyentuh tangan bek Brasil itu di luar kotak penalti.
Penalti yang diberikan wasit mampu dieksekusi dengan sempurna oleh Carlos Tevez, sebelum Juve akhirnya menang dengan skor 3-2. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino Isyaratkan Panggil Tevez ke Argentina
Liga Italia 5 Oktober 2014, 18:21 -
Bonucci: Hanya Roma Bisa Hentikan Juve
Liga Italia 5 Oktober 2014, 17:00 -
Juventus Konfirmasi Ketertarikan pada Podolski
Liga Inggris 5 Oktober 2014, 16:20 -
Vidal Akui United Tak Pernah Beri Tawaran Konkrit
Liga Italia 5 Oktober 2014, 13:20 -
Pjanic: Saya Tak Berteman Dengan Siapapun di Juve
Liga Italia 4 Oktober 2014, 22:19
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39