Jelang Final UCL 2022: Yuk Tonton Lagi Momen Real Madrid vs Liverpool di Final Liga Champions 2018
Anindhya Danartikanya | 27 Mei 2022 11:02
Bola.net -
Pada saat itu, semua orang meyakini Liverpool punya kans besar untuk meraih gelar juara karena penampilan strikernya, Mohamed Salah yang tengah bagus-bagusnya. Namun, Real Madrid beruntung memiliki banyak pemain berpengalaman seperti Sergio Ramos, Luka Modric dan tentunya Cristiano Ronaldo.
Pertandingan berlangsung seru sejak awal laga, namun Liverpool harus gigit jari setelah striker utama mereka Mohamed Salah harus ditarik keluar lapangan usai alami cedera parah saat berjibaku dengan Sergio Ramos. Usai ditinggal Mohamed Salah, penampilan Liverpool seakan menurun.
Karim Benzema memecah kebuntuan dengan mencetak gol pada menit ke-51. Walaupun sempat disamakan oleh gol Sadio Mane 4 menit berselang, Real Madrid menunjukkan DNA Eropa-nya lewat dua gol tambahan Gareth Bale yang tercipta secara spektakuler. Kiper Liverpool saat itu, Karius juga menjadi sorotan akibat blunder-blundernya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39