Jejak Kehebatan Ochoa di La Liga
Gia Yuda Pradana | 28 Juli 2017 14:52
Bola.net - - Guillermo Ochoa sudah meninggalkan La Liga. Kiper 32 tahun Meksiko itu telah bergabung dengan Standard Liege di Belgia.
Ochoa tiga musim di Spanyol sejak direkrut Malaga dari Ajaccio pada 2014/15. Musim lalu, Ochoa dipinjamkan oleh Malaga ke . Dia tampil hebat.
Total 162 penyelamatan dicatatkan oleh Ochoa bersama Granada, terbanyak dibandingkan kiper-kiper lain di La Liga 2016/17.
Kembali ke Malaga, Ochoa kemudian dilepas ke Liege. Yang tersisa sekarang adalah jejak kehebatannya di La Liga.
Guillermo Ochoa di La Liga
Pertandingan: 49
Kebobolan: 92
Jumlah penyelamatan: 191
Jumlah pertandingan tanpa kebobolan (clean sheet): 6.
Klik juga:
- Kekalahan Friendly Terburuk Madrid Sejak 2-5 vs Benfica
- Guardiola Makin Superior di Hadapan Real Madrid
- Madrid Dibobol City 4 Gol, Pertama di Era Zidane
- Inter Pukul Bayern Cuma Dengan 3 Shots on Target
- 1234 Hari Sejak Gol Terakhir Milan di Eropa Oleh Kaka
- Full Back Pencetak Gol Milan, Antonelli ke Rodriguez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Everton Resmi Dapatkan Eks Bomber Barcelona
Liga Inggris 3 Juli 2017, 22:30 -
Eks Striker Barca Segera Gabung Everton
Liga Inggris 3 Juli 2017, 11:50 -
Lazio Bidik Gelandang 18 Juta Euro Milik Malaga
Liga Italia 2 Juli 2017, 05:15 -
Perez Bantah Madrid Tertarik Sandro Ramirez
Liga Spanyol 29 Juni 2017, 06:00 -
Madrid Bajak Transfer Sandro Ramirez?
Liga Spanyol 27 Juni 2017, 10:20
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40