James Pamer Aksi Kendalikan Permainan pada Adidas

Editor Bolanet | 22 Juni 2015 11:08
James Pamer Aksi Kendalikan Permainan pada Adidas
James Rodriguez (c) Youtube
- James Rodriguez belum lama ini menjadi bintang baru iklan Adidas, di sela-sela kesibukan pemain Real Madrid membela di Copa America 2015.

Gelandang berusia 23 tahun tersebut lantas diminta membahas perannya sebagai pengendali permainan dan bagaimana ia dengan total mengontrol bola yang ada di kakinya.

Bolaneters bisa melihat sendiri aksi James dalam video yang ada di bawah ini:



Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia. [initial]

 (yt/rer)