Insiden Berdarah Ramos vs Mandzukic
Editor Bolanet | 15 April 2015 06:22
Kedua tim baru saja bertemu dalam leg pertama perempat final Liga Champions. Pertandingan yang digelar di Vicente Calderon itu diwarnai insiden berdarah yang melibatkan Sergio Ramos dan Mario Mandzukic.
Dalam sebuah pertarungan bola atas, sikut Sergio Ramos menghantam kening Mandzukic. Akibatnya, wajah Mandzukic pun berdarah-darah dan ia sempat menunjukkannya kepada wasit. Berikut videonya.
Jika dilihat dari video itu, nampaknya Ramos memang menghantam Mandzukic secara tak sengaja. Pandangan Ramos hanya terfokus kepada bola dan sikutnya pun tidak diangkat secara agresif. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carvajal Bertekad Pertahankan Trofi Liga Champions
Liga Champions 14 April 2015, 22:19 -
Carvajal Sebut Ramos Mentor Istimewa Bagi Pemain Muda
Liga Spanyol 14 April 2015, 21:52 -
Vidal: Juve Ingin Juara UCL Agar Sejajar Dengan Madrid dan Barca
Liga Champions 14 April 2015, 21:39 -
Carvajal Prediksi Laga Lawan Atletico Tidak Akan Mudah
Liga Champions 14 April 2015, 21:22 -
Carvajal: Atletico Akan Balas Dendam Lawan Madrid
Liga Champions 14 April 2015, 20:59
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39