Inikah Jersey Home Liverpool Musim 2014-15?
Editor Bolanet | 10 April 2014 01:01
Bahkan, Luis Suarez dan Steven Gerrard menjadi model dari jersey anyar tersebut. Dalam foto yang dirilis oleh Footy Headlines tersebut, terlihat bahwa jersey Liverpool musim depan tak lagi memakai kerah berbentuk V.
Jersey tersebut juga tampak polos, tak lagi memakai corak garis memanjang di bagian depannya. Sementara itu, warna sponsor, yakni Warrior dan Standard Chertered, berubah menjadi putih. Musim lalu, keduanya menggunakan warna emas. Hanya logo Liverpool saja yang tetap menggunakan warna emas tersebut pada musim ini.
Walau sepertinya sederhana, namun jersey ini memang tampak sangat gagah. Bagaimana dengan pendapat kalian? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penembak Jitu 5 Liga Top Eropa 2013/14
Editorial 9 April 2014, 17:51 -
Adrian Kecam Hadiah Penalti Untuk Liverpool
Liga Inggris 9 April 2014, 17:18 -
Liverpool Memang Minati Yann M'Vila
Liga Inggris 8 April 2014, 21:53 -
Neville Dukung Rodgers Raih Penghargaan Manager of the Year
Liga Inggris 8 April 2014, 21:12 -
Henderson: Laga Liverpool vs City Bukan Penentuan Gelar Juara
Liga Inggris 8 April 2014, 21:05
LATEST UPDATE
-
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05 -
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10