Highlights WCQ 2014: Italia 1-0 Bulgaria
Editor Bolanet | 7 September 2013 05:01
Gol semata wayang Azzurri dipersembahkan oleh striker mereka Alberto Gilardino ketika pertandingan memas menit ke 38. Dengan kemenangan ini, berarti Italia hanya membutuhkan satu lagi kemenangan untuk mengunci posisi puncak sekaligus mendapatkan tiket lolos ke putaran final Piala Dunia Brasil 2014 mendatang.
Berikut ini adalah video gol yang dicetak Gilardino sekaligus penyelamatan gemilang yang dilakukan Gianluigi Buffon:
Video penyelamatan gemilang Buffon:
Starting line-up kedua tim:
Italia (4-3-2-1): Buffon; Abate (Maggio 80'), Bonucci, Chiellini, Antonelli (Astori 63'); Thiago Motta, Pirlo, De Rossi; Candreva, Insigne (Giaccherini 64'); Gilardino
Bulgaria (4-2-3-1): Mihaylov; Y Minev, Bodurov, Ivanov, V Minev; Dyakov (Delev 75'); Manolev (Iliev 55'), Iliev, Gadzhev, Popov; Tonev (Rangelov 61'). (yt/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prandelli Bantah Bakal Lengser Tahun Depan
Piala Dunia 6 September 2013, 16:40 -
Lippi: Prandelli Takkan Kesulitan Temukan Tim Baru
Piala Dunia 6 September 2013, 15:10 -
Chiellini: Timnas Italia Bukan Hanya Juve!
Piala Dunia 6 September 2013, 10:40 -
Pinggirkan Gli Azzurri, Conte Fokus Untuk Juventus
Piala Dunia 6 September 2013, 03:00 -
Spekulasi Berkembang Seputar Prandelli
Piala Dunia 6 September 2013, 01:08
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39