Highlights Shopee Liga 1 2019: Persebaya Surabaya 1-1 PSIS Semarang
Ari Prayoga | 30 Mei 2019 23:38
Bola.net - - Persebaya Surabaya kembali hanya mampu meraih satu angka setelah ditahan imbang PSIS Semarang 1-1 dalam laga lanjutan Shopee Liga 1 2019 yang digelar di Stadiin Gelora Bung Tomo, Kamis (30/5).
Dalam pertandingan yang disiarkan langsung oleh Indosiar ini, Persebaya unggul terlebih dahulu berkat gol Osvaldo Haay di pertengahan babak pertama.
Namun keunggulan Persebaya sirna setelah PSIS menyamakan skor menjadi 1-1 lewat gol Septian David Maulana di babak kedua.
Hasil ini membuat Persebaya hingga kini belum juga mampu meraih kemenangan dan harus tertahan di papan bawah klasemen. Sementara itu, hasil ini membuat PSIS tertahan di peringkat 10 di papan klasemen.
Simak cuplikan gpol-gol dari laga Persebaya vs PSIS dalam video di bawah ini.
Susunan Pemain
Persebaya: Abdul Rohim, Ruben Sanadi, Novan Sasongko (Abu Rizal Maulana 75'), Hansamu Yama, M. Syaifuddin, Misbakus Solihin (Muhammad Hidayat 78'), Fandi Eko (Elisa Yahya Basna 85'), Damian Lizio, Osvaldo Haay, Irfan Jaya, Manuchekhir Dzalilov.
PSIS: Jandia Eka, M. Rio, Wallace Costa, Safrudin Tahar, Fredyan Wahyu, Patrick Mota, Septinus Alua (Shohei Matsunaga 41'), Septian David, Arthur Bonai (Tegar Infantri 86'), Silvio Escobar (Bayu Nugroho 55'), Hari Nur.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Semen Padang 0-0 Persib Bandung
Open Play 29 Mei 2019, 23:48 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: Tira Persikabo 0-0 PSM Makassar
Open Play 29 Mei 2019, 23:30 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: Madura United 3-0 Borneo FC
Open Play 28 Mei 2019, 23:12 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: Arema FC 3-2 Persela Lamongan
Open Play 27 Mei 2019, 23:26 -
Highlights Serie A: Bologna 3-2 Napoli
Open Play 27 Mei 2019, 06:41
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39