Highlights Shopee Liga 1 2019: Bali United 1-1 Persela Lamongan
Dimas Ardi Prasetya | 31 Oktober 2019 21:26
Bola.net - Bali United dipaksa bermain imbang 1-1 oleh Persela Lamongan di laga pekan ke-26 Shopee Liga 1 2019 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Kamis (31/10/2019).
Pertandingan yang disiarkan secara langsung oleh Indosiar ini berlangsung dengan seru dan intens, khususnya di babak kedua. Bali United unggul lebih dahulu melalui Melvin Platje.
Bali United sempat bermain dengan 10 pemain saja di laga ini. Pasalnya Willian Pachecho mendapat kartu merah.
Hal ini membuat permainan Persela Lamongan berkembang. Mereka akhirnya bisa mencetak gol balasan melalui tendangan jarak jauh istimewa Arif Satria.
Highlights Pertandingan:
Hasil imbang ini membuat Bali United sekarang mengoleksi 55 poin. Namun mereka tetap bertahan di puncak klasemen.
Sementara itu Persela Lamongan sekarang mengoleksi 24 poin. Mereka pun untuk saat ini naik ke peringkat 15 klasemen sementara Shopee Liga 1 2019.
Susunan Pemain:
Bali United: 59- Wawan Hendrawan, 22- Dias Angga Putra, 35- Haudi Abdillah, 24- Ricky Fajrin, 43- Willian Pacheco, 14- Fadil Sausu, 80- Paulo Sergio, 6- Brwa Nouri, Ilija Spasojevic, Moch Fahmi Al Ayyubi, 7- Melvin Platje.
Pelatih: Stefano Cugurra Teco
Persela Lamongan: 33- Dwi Kuswanto, 28- Arif Satria, 15- Feri Sistianto, 13- Lucky Wahyu Dwi Permana, 77- Malik Risaldi, 27- Sugeng Efendi, 23- Izmy Yaman Hatuwe, 8- Kei Hirose, 14- Ahmad Birrul Walidan, 10- Alex Dos Santos Goncalves, 99- Delfin Rumbino.
Pelatih: Nil Maizar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Shopee Liga 1: Madura United 1-0 Tira Persikabo
Open Play 30 Oktober 2019, 21:47 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: Persebaya Surabaya 2-3 PSS Sleman
Open Play 29 Oktober 2019, 20:09 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: Arema FC 1-0 Semen padang
Open Play 28 Oktober 2019, 21:22 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: Persib Bandung 2-0 Persija Jakarta
Open Play 28 Oktober 2019, 20:01 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: Kalteng Putra 2-0 Persela Lamongan
Open Play 27 Oktober 2019, 23:04
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39