Highlights Shopee Liga 1 2019: Arema FC 1 - 1 Persija Jakarta
Serafin Unus Pasi | 23 November 2019 20:17
Bola.net - Partai super seru pekan ke-28 Shopee Liga 1 antara Arema FC melawan Persija Jakarta berakhir tanpa pemenang. Kedua kesebelasan harus rela berbagi poin setelah pertandingan berakhir imbang dengan skor 1-1.
Persija Jakarta unggul terlebih dahulu melalui sundulan Marko Simic, namun Arema FC berhasil membalas melalui eksekusi penalti Makan Konate.
Buat Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan pertandingan ini, kalian bisa menonton highlights berikut:
Susunan Pemain Kedua Tim
Arema FC (4-3-3): Kartika Aji; M.Nasir, Hamka Hamzah, Arthur Cunha, Ricky Ohorella; Makan Konate, Agil Munawar, Hanif Sjahbandi; Sunarto, Rivaldi Bawuo, Dendi Santoso
Persija Jakarta (4-4-2): Shahar Ginanjar; Toni Sucipto, Fachruddin Aryanto, Xandao, Ryuji Utomo; RIko Simanjuntak, Sandi Sute, Rizky Hidayat, Novri Setiawan; Marko Simic, Heri Susanto
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Tira Persikabo 1-2 PSIS Semarang
Open Play 22 November 2019, 21:54 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: Madura United 1-2 Bhayangkara FC
Open Play 22 November 2019, 21:33 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: PSM Makassar 4-0 Persipura Jayapura
Open Play 18 November 2019, 22:18 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: PSIS Semarang 1-0 Bali United
Open Play 15 November 2019, 21:27 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: Persija Jakarta 4-3 Persela Lamongan
Open Play 15 November 2019, 18:52
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39