Highlights Serie A: Sampdoria 1-2 Lazio
Richard Andreas | 29 April 2019 08:51
Bola.net - - Lazio sukses memetik tiga poin dalam lawatan ke markas Sampdoria, Stadion Luigi Ferraris, Minggu (28/4) WIB. Dua gol kemenangan Lazio diborong oleh Felipe Caicedo, sedangkan Sampdoria membalas lewat Fabio Quagliarella.
Tiga poin ini penting bagi Lazio yang berusaha menembus Liga Europa musim depan. Mereka berada di peringkat kedelapan dengan 55 poin, hanya tertinggal satu poin dari AC Milan dan Atalanta di peringkat kelima dan keenam.
Pertandingan berjalan sulit, tetapi Lazio diuntungkan dengan kartu merah Gaston Ramirez di ujung babak pertama. Empat laga sisa musim ini bakal sangat menentukan dalam perebutan slot Liga Europa.
Berikut cuplikan pertandingan Sampdoria vs Lazio:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hihglights Serie A: AS Roma 3-0 Cagliari
Open Play 28 April 2019, 08:44 -
Highlights Serie A: Inter Milan 1-1 Juventus
Open Play 28 April 2019, 08:33 -
Ketika Messi Juara La Liga, Ronaldo Sukses Ukir Rekor Gol
Liga Italia 28 April 2019, 06:32 -
Butuh Bek Baru, Juventus Bajak Pemain AS Roma Ini
Liga Italia 28 April 2019, 05:20 -
Totti Benarkan AS Roma Jalin Komunikasi Dengan Antonio Conte
Liga Italia 28 April 2019, 05:00
LATEST UPDATE
-
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11 -
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10