Highlights Serie A: Juventus 2-1 Sassuolo
Heri | 17 September 2018 03:49
- Pertandingan giornata 4 Serie A 2018-19 mempertemukan Juventus melawan Sassuolo. Pertandingan ini dilangsungkan di Allianz Stadium pada hari Minggu .
Juventus berusaha untuk mempertahankan rekor sempurna mereka di tiga pertandingan awal musim ini. Juve juga masih menunggu kontribusi gol Cristiano Ronaldo yang masih belum muncul juga dalam tiga laga pertamanya di Serie A.
Semua harapan Juve terwujud. Mereka berhasil meraih kemenangan 2-1. Dua gol Juventus dicetak oleh Ronaldo pada babak kedua. Sementara itu, gol hiburan Sassuolo diciptakan oleh Khouma Babacar pada menit-menit akhir pertandingan.
Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:
Susunan pemain Juventus: Wojciech Szczesny, Medhi Benatia, Leonardo Bonucci, Alex Sandro (Juan Cuadrado), João Cancelo, Cristiano Ronaldo, Emre Can (Rodrigo Bentancur), Paulo Dybala, Blaise Matuidi, Sami Khedira, Mario Mandzukic (Douglas Costa).
Susunan pemain Sassuolo: Andrea Consigli, Gianmarco Ferrari, Marlon, Rogerio (Cristian Dell'Orco), Pol Lirola, Manuel Locatelli (Khouma Babacar), Alfred Duncan, Mehdi Bourabia, Kevin-Prince Boateng, Filip Djuricic (Federico Di Francesco), Domenico Berardi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Juventus vs Sassuolo: Skor 2-1
Liga Italia 16 September 2018, 22:08 -
Hadapi Juventus, Bos Sassuolo Bertekad Raih Tiga Angka
Liga Italia 16 September 2018, 16:30 -
Bos Sassuolo: Jangan Lihat Juve dari Ronaldo Saja
Liga Italia 16 September 2018, 16:00 -
Daniele De Rossi: Juventus Bukanlah Alien!
Liga Italia 16 September 2018, 11:40 -
Theo: Messi? Ronaldo Jauh Lebih Baik!
Liga Inggris 16 September 2018, 00:00
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23