Highlights Serie A: Hellas Verona 2-1 AC Milan
Editor Bolanet | 26 April 2016 00:23
Datang sebagai tim tamu, Milan sejatinya unggul terlebih dulu lewat gol Jeremy Menez.
Pada babak kedua, Giampaolo Pazzini menyamakan kedudukan dari titik putih penalti. Lalu di menit-menit akhir, tuan rumah semakin berbahaya dan memaksa Gianluigi Donnarumma melakukan banyak penyelamatan.
Namun gawang Milan akhirnya kebobolan juga lewat tendangan Luca Siligardi di menit 95.
Simak cuplikan pertandingannya di sini:
Hellas Verona Vs AC Milan 2-1 Highlights & All... oleh tony-hoksa1
Susunan Pemain
VERONA (4-4-1-1): Gollini; Pisano, Bianchetti, Moras, Albertazzi; Wszolek (Juan Gomez 61), Marrone, Ionita, Rebic ( Romulo 39); Siligardi; Pazzini (Luca Checchin 77).
MILAN (4-3-1-2): Donnarumma; Abate, Zapata, Romagnoli, De Sciglio (Luca Antonelli 34); Kucka, Montolivo, Mauri; Honda; Bacca (Luiz Adriano 78), Menez.
Penguasaan bola: 42% - 58%
Shot (on goal): 15 (11) - 10 (5)
Pelanggaran: 19 - 10
Offside: 2 - 10
Kartu kuning: 1 - 2
Kartu merah: 0 - 0 (dmo/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Costacurta Yakin Conte Akan Kesulitan di Chelsea
Liga Inggris 25 April 2016, 21:30 -
Data dan Fakta Serie A: Hellas Verona vs AC Milan
Liga Italia 25 April 2016, 20:32 -
Prediksi Hellas Verona vs AC Milan 25 April 2016
Liga Italia 25 April 2016, 20:24 -
Menyimak Sisi Gelap Semifinal Liga Champions
Editorial 25 April 2016, 19:05 -
Liverpool Siap Lepas Balotelli ke Milan
Liga Italia 25 April 2016, 18:48
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39