Highlights Serie A: AS Roma 2-0 Empoli
Aga Deta | 2 April 2017 04:18
Bola.net - - AS Roma berhasil meraih tiga poin saat menerima kunjungan Empoli dalam lanjutan kompetisi Serie A, Minggu dini hari. Bermain di Olimpico, Roma menang dengan skor 2-0 atas Empoli berkat dua gol dari Edin Dzeko.
Susunan Pemain:
AS Roma (4-3-3): Szczesny; Manolas, Fazio (Juan 85'), Rudiger; Bruno Peres, Paredes, Nainggolan, Mario Rui; Salah, Perotti (Grenier 62'); Dzeko (Totti 73').
Empoli (4-3-1-2): Skorupski; Laurini, Veseli, Barba (Cosic 78'), Pasqual; Krunic, Buchel, Croce; El Kaddouri (Maccarone 73'); Marilungo (Tello 58'), Thiam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma vs Empoli, Garansi Gol Giallorossi
Liga Italia 1 April 2017, 13:16 -
Manolas Bantah Sarankan Nainggolan Tinggalkan Roma
Liga Italia 31 Maret 2017, 09:45 -
Manolas: Hanya Tuhan Yang Tahu Masa Depan Saya
Liga Italia 31 Maret 2017, 09:06 -
Liverpool Siapkan Tawaran Baru Bagi Paredes
Liga Inggris 31 Maret 2017, 03:02 -
Monchi Datang, Roma Incar Eks Wonderkid Arsenal
Liga Italia 31 Maret 2017, 02:46
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40