Highlights Premier League: Chelsea 3-0 Watford
Ari Prayoga | 6 Mei 2019 06:05
Bola.net - - Chelsea berhasil mengalahkan Watford dengan skor telak 3-0 di matchday 37 Premier League di Stamfor Bridge, Minggu (05/05).
Gol-gol kemenangan The Blues dicetak oleh Ruben Loftus-Cheek, David Luiz, dan Gonzalo Higuain. Eden Hazard juga tampil impresif dengan menyumbang dua assist.
Dengan hasil imbang yang diraih Arsenal, Chelsea pun dipastikan akan tampil di Liga Champions musim depan karena mereka sudah tak mungkin lagi keluar dari empat besar klasemen.
Simak cuplikan gol-gol dari laga Chelsea vs Watford dalam video di bawah ini ya Bolaneters.
Susunan Pemain
Chelsea (4-3-3): Kepa Arrizabalaga; Cesar Azpilicueta, Andreas Christensen, David Luiz, Marcos Alonso; N'Golo Kante, Jorginho, Mateo Kovacic; Pedro, Gonzalo Higuain, Eden Hazard.
Watford (4-2-2-2): Ben Foster; Kiko Femenia, Adrian Mariappa, Craig Cathcart, Jose Holebas; Nathaniel Chalobah, Abdoulaye Doucoure; Will Hughes, Roberto Pereyra; Gerard Deulofeu, Troy Deeney.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Watford: Skor 3-0
Liga Inggris 5 Mei 2019, 21:50 -
Cahill Bersiap untuk Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 5 Mei 2019, 19:20 -
Secara Terang-terangan Cahill AKui Kehilangan Respek pada Sarri
Liga Inggris 5 Mei 2019, 18:59 -
Ozil Doakan Chelsea Terpeleset
Liga Inggris 5 Mei 2019, 18:14 -
Hazard Pergi ke Madrid, Dengan Diikuti Kante
Liga Spanyol 5 Mei 2019, 16:50
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10