Highlights Playoff Liga Champions: Besiktas 0-0 Arsenal
Editor Bolanet | 20 Agustus 2014 04:12
Besiktas tampil agresif di laga ini dan berhasil membuat sejumlah peluang berbahaya. Namun, mereka seperti tak beruntung karena tak ada satu gol pun yang tercipta. Sementara itu, Arsenal tampil kurang solid dan bahkan harus bermain dengan 10 pemain setelah Aaron Ramsey diusir wasit karena akumulasi kartu kuning di menit ke-80.
Susunan Pemain:
Besiktas: Zengin; Koybasi, Franco, Gulum, Ramon; Pektemek (Tosun), Ozyakup (Frei), Uysal, Kavlac, Sahan (Tore); Ba.
Arsenal: Szczesny; Debuchy, Chambers, Koscielny, Monreal; Wilshere, Arteta (Flamini), Ramsey; Sanchez (Oxlade-Chamberlain), Cazorla (Rosicky), Giroud.
Statistik Pertandingan:
Penguasaan bola: 52% - 48%
Shots (on goal): 14 (5) - 10 (3)
Corner: 2 - 6
Pelanggaran: 14 - 14
Offside: 0 - 0
Kartu kuning: 2 - 3
Kartu merah: 0 - 1. (fr/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cazorla: Arsenal Siap Lawan Besiktas
Liga Champions 19 Agustus 2014, 17:41 -
Jadwal Padat, Wenger Malah Sumringah
Liga Inggris 19 Agustus 2014, 16:32 -
Wenger Akui Sulitnya Taklukkan Tim Turki
Liga Champions 19 Agustus 2014, 15:03 -
'Arsenal Favorit, Tapi Besiktas Juga Punya Mimpi'
Liga Champions 19 Agustus 2014, 13:31 -
Wenger Nilai Tantangan Liga Champions Lebih Penting Dari Uang
Liga Champions 19 Agustus 2014, 08:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39