Highlights Piala Presiden 2022: Persis Solo 0-1 Persita Tangerang
Dimas Ardi Prasetya | 28 Juni 2022 00:22
Bola.net -
Pertandingan ini berlangsung dengan sengit. Persita dan Persis memeragakan permainan menyerang.
Gol dari Persita dicetak oleh Elisa Basna. Persis sempat mendapat kans untuk mencetak gol dari titik penalti tapi eksekusi Samsul Arif masih bisa digagalkan Dhika.
Kemenangan ini membuat Persita mengoleksi enam poin dan harus puas dengan peringkat ketiga. Sedangkan Persis yang berstatus sebagai tuan rumah mengakhiri Piala Presiden 2022 dengan status juru kunci Grup A karena hanya mengemas dua poin.
Susunan Pemain:
Persis (4-3-3): Muhammad Riyandi (kiper); Andri Ibo, Fabiano Beltrame, Aaron Evans, Kevin Gomes (belakang); Chrystna Bhagascara, Sutanto Tan, Kanu Helmiawan (tengah); Samsul Arif, Gerard Artigas, Alexis Messidoro (depan)
Pelatih: Jacksen F. Tiago
Persita (4-3-3): Dhika Bayangkara (kiper); Muhammad Toha, Yohanes Kandaimu, Muhammad Rifqi, Mario Jardel (belakang); Abu Rizal Maulana, Bae Sin-yeong, Elisa Basna (tengah); Wildan Ramadhani, Ramiro Fergonzi, Ezequiel Vidal (depan)
Pelatih: Alfredo Vera
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Piala Presiden 2022: Dewa United 1-1 Persis Solo
Open Play 24 Juni 2022, 18:34
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39