Highlights Piala AFF 2018: Singapura 1 - 0 Indonesia
Afdholud Dzikry | 10 November 2018 11:37
Bola.net - - Timnas Indonesia gagal meraih kemenangan di pertandingan pertama Piala AFF 2018 Grup B. Tandang ke National Stadium, markas timnas Singapura, Skuat Garuda kalah tipis 0-1 lewat gol tunggal Hariss Harun pada menit ke-37.
Berikut cuplikan pertandingannya.
Di pertandingan selanjutnya, Selasa 13 November 2018, Singapura akan tandang ke Filipina sedangkan timnas Indonesia menjamu Timor Leste.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ryuji Utomo Bocorkan Kekuatan Thailand di Piala AFF 2018
Tim Nasional 9 November 2018, 23:18 -
Bima Sakti Puji Permainan Apik Timnas Singapura
Tim Nasional 9 November 2018, 22:59 -
Dikalahkan Singapura, Mental Jadi Masalah Utama Timnas Indonesia
Tim Nasional 9 November 2018, 22:19 -
Hasil Pertandingan Singapura vs Indonesia: 1-0
Tim Nasional 9 November 2018, 20:50 -
Tidak Dipanggil, Ryuji Utomo Tetap Dukung Penuh Timnas Indonesia
Tim Nasional 9 November 2018, 18:07
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39