Highlights Persib Bandung vs Bali United 1-1 | Piala Menpora 2021
Dimas Ardi Prasetya | 25 Maret 2021 00:25
Bola.net - Persib Bandung menahan imbang Bali United dengan skor 1-1 di pertandingan perdana mereka di Grup D Piala Menpora 2021 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Rabu (24/03/2021) malam WIB.
Pertandingan berlangsung dengan sengit. Persib dan Bali United saling adu serang, namun di babak pertama tak ada gol tercipta.
Baru di babak kedua, gol tercipta melalui aksi bek Bali United, Willian Pacheho. Sayangnya Serdadu Tridatu kemudian dipaksa bermain dengan 10 pemain setelah I Made Andhika Wijaya dikartu merah wasit.
Persib akhirnya bisa memanfaatkan keunggulan pemain itu. Mereka menyamakan skor melalui Frets Butuan.
Highlights Persib Bandung vs Bali United
Berikut highlights dari pertandingan Piala Menpora 2021 antara Persib Bandung melawan Bali United.
Susunan Pemain
Persib Bandung: I Made Wirawan; Ardi Idrus, Henhen Herdiana, Nick Kuipers, Victor Igbonefo; Beckham Putra Nugraha, Dedi Kusnandar, Esteban Vizcarra, Febri Haryadi; Ferdinand Sinaga, Frets Butuan.
Pelatih: Robert Rene Alberts
Bali United: Wawan Hendrawan; Haudi Abdillah, Andhika Wijaya, Ricky Fajrin, Willian Pacheco; Diego Assis, Fadil, Hariono; Iljia Spasojevic, Moch Fahmi Al Ayyubi, Stefano Lilipaly.
Pelatih: Stefano Cugurra Teco
Jangan Lewatkan:
- Persita akan Lakukan Evaluasi Menyeluruh Usai Dipermak Persiraja
- Pelatih dan Kapten Persib Beda Sikap setelah Diimbangi Bali United di Piala Menpora
- Klasemen Lengkap Fase Grup Piala Menpora 2021: Persiraja Kangkangi Bali United dan Persib Bandung
- Persebaya Menyiapkan Solusi Atas Absennya Rizky Ridho Ramadhani
- Recovery Training, Pelatih Persebaya Ungkap Kondisi Terkini M. Hidayat
- Piala Menpora: Jelang Lawan PSIS, Persikabo 1973 Sudah Pelajari Kesalahan
- Hasil Pertandingan Persib Bandung vs Bali United: Skor 1-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Bhayangkara Solo FC vs Borneo FC 1-0 | Piala Menpora 2021
Open Play 22 Maret 2021, 21:34 -
Highlights Persija Jakarta vs PSM Makassar 0-2| Piala Menpora 2021
Open Play 22 Maret 2021, 21:15 -
Highlights Real Sociedad vs Barcelona 1-6 | La Liga 2020-2021
Open Play 22 Maret 2021, 11:25 -
Highlights Fiorentina vs AC Milan 2-3 | Serie A 2020-2021
Open Play 22 Maret 2021, 11:20 -
Highlights Juventus vs Benevento 0-1 | Serie A 2020-2021
Open Play 22 Maret 2021, 11:14
LATEST UPDATE
-
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39